Mengapa Yesus Harus Mati di Atas Salib?
Alasan mengapa Yesus harus mati di atas salib tidaklah jelas, meski penyaliban adalah hukuman mati terkejam pada zaman Romawi, yang merupakan hukuman yang pantas untuk dosa seluruh umat manusia.
Jelaslah bahwa penyaliban merupakan satu-satunya kematian yang akan menggenapi berbagai nubuat, yaitu prediksi, dalam Perjanjian Lama tentang apa yang akan terjadi kepada Sang Mesias.
Empat Alasan untuk Meyakini bahwa Yesus Benar-Benar Disalibkan
"Dalam segala perjalanan dan pergerakan kita, dalam segala keluar dan masuk kita, ketika melepaskan sepatu, pada waktu mandi, di meja ... apa pun yang kita kerjakan, kita menandai dahi kita dengan tanda salib." (Tertullian)
Ketakutan akan Kematian: Bagaimana Hati Nurani Menjadikan Kita Semua Penakut
"... supaya melalui kematian-Nya, Ia dapat membinasakan dia yang memiliki kuasa atas kematian, yaitu iblis. Dan, membebaskan mereka yang seumur hidupnya diperbudak oleh ketakutan akan kematian"
(Ibr. 2:14-15, AYT) .
Kematian adalah Gangguan Besar, yang memisahkan orang-orang yang kita kasih dari kita, atau kita dari mereka.
Tirai Terbelah: Apa yang Dicapai dengan Robeknya Tirai?
Dalam "The Lord of the Rings", Doors of Durin (pintu gerbang masuk ke dalam suatu tempat yang terdapat dalam tebing gelap, dalam cerita LOTR - Red.) merintangi jalan masuk ke Moria di bawah Misty Mountains. Dalam "The Lion, the Witch, and the Wardrobe", sebuah lemari pakaian misterius memberikan atau mencegah akses masuk ke Narnia. Dan, dalam "Harry Potter and the Sorcerer's Stone", seekor anjing raksasa berkepala tiga bernama Fluffy menghalangi jalan masuk ke ruang bawah tanah.
Inilah Ibumu
Bagaimana Yesus Menghormatinya di Kayu Salib
"Ketika Yesus melihat ibu-Nya dan murid yang Dia kasihi berdiri di sana, Dia berkata kepada ibu-Nya, 'Perempuan, lihatlah, anakmu!' Lalu, Yesus berkata kepada murid yang dikasihi-Nya itu, 'Inilah ibumu!'" (Yohanes 19:26-27, AYT)
Apakah ada orang yang pernah berbuat lebih banyak untuk para ibu daripada Yesus?
'Mereka Tidak Mematahkan Kaki-Nya'
Berani Berharap pada Sabtu Suci
Itu hanya 24 jam, seperti hari-hari lainnya. Setelah malam yang panjang, matahari terbit, dengan stabil bergerak melintasi langit, dan menghilang. Malam datang lagi. Tetapi bagi para murid dan teman dekat Yesus, ketika mereka memutar ulang trauma dan kengerian hari sebelumnya berkali-kali, itu pasti terasa seperti hari yang terpanjang dalam sejarah dunia.
Apakah Yesus Mati untuk Semua Orang?
"Apakah Yesus mati untuk semua orang?" Pertanyaan malam ini adalah salah satu yang ramai diperdebatkan dalam sejarah gereja. Salah satu alasan untuk ini adalah pertanyaan yang diberikan oleh orang yang mengirim pertanyaan. Kesulitan yang dia hadapi adalah apakah dalam penginjilan dia harus memberi tahu orang-orang, "Yesus mati untukmu."
Salib yang Ajaib
Saya terkadang bertanya-tanya berapa banyak orang Kristen yang meluangkan waktu sejenak untuk memikirkan betapa anehnya salib digunakan sebagai karya seni. Salib menghiasi arsitektur gereja, lukisan klasik, patung, dan bahkan perhiasan. Akan tetapi, pikirkan sejenak apa sebenarnya salib itu. Itu adalah sebuah metode hukuman mati. Faktanya, itu adalah salah satu cara hukuman mati paling mengerikan yang pernah dibuat oleh manusia. Begitu mengerikannya sehingga hanya diperuntukkan bagi yang terendah dari orang-orang bejat: budak, bajak laut, dan pemberontak.