Apakah Kristus Mati untuk Kita atau untuk Allah?
Ditulis oleh admin pada Rab, 06/19/2024 - 16:11[Kristus] yang telah ditetapkan Allah sebagai jalan pendamaian oleh darah-Nya melalui iman. Hal ini untuk menunjukkan kebenaran-Nya. Sebab, dalam kesabaran-Nya, Allah telah membiarkan dosa-dosa masa dahulu terjadi. Hal itu untuk menunjukkan kebenaran-Nya pada masa kini supaya Ia terbukti benar dan pembenar dari orang yang beriman kepada Yesus. (Roma 3:25-26, AYT)